Pengumuman Pelaksanaan Seminar Proposal Skripsi Semester Genap 2021/2022

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Prodi S1 Antropologi Budaya yang baru mengambil mata kuliah skripsi di semester ini, berikut kami sampaikan pengumuman terkait dengan Pelaksanaan Seminar proposal S1 Antropologi Budaya:

  1. Seminar Proposal Skripsi akan dilaksanakan pada minggu ke-dua Maret 2022.