Ekskursi Akademik ke Köln, Jerman

Gambar 1 Museum Ludwid (Sebelah kiri) dan Katedral (Tengah)

 

Mahasiswa antropologi S1/S2/S3 berkesempatan untuk mengunjungi kota Köln, Jerman yang juga didampingi oleh para kolega yang berada di Universitas Köln.