Open Recruitment for Tandem Partner Universitat Wien & UGM

Diberitahukan kepada mahasiswa S1 Antropologi Budaya, Departemen Antropologi UGM bekerja sama dengan Universitat Wien membuka kesempatan kepada mahasiswa untuk melakukan riset tandem bersama mahasiswa Austria yang akan dilaksanakan pada bulan Mei 2023.