Workshop Existence is Care: Health, care, and support structures in postcolonial contexts of high cultural diversity

Departemen Antropologi membuka kesempatan kepada siapapun yang tertarik dengan isu care dalam konteks kebudayaan untuk bergabung dalam “Workshop Existence is Care: Health, care, and support structures in postcolonial contexts of high cultural diversity”

Bekerja sama dengan University of Münster (Jerman), workshop ini bertujuan sebagai ruang dialog antar disiplin, terutama antropolog, psikolog, dan bidang lainnya.